Selasa, 07 Juli 2015

BAB 9 GESERAN (TRANSLASI)



BAB 9
GESERAN (TRANSLASI)


     A.   Ketentuan dan Sifat-sifat

Teorema 10.1 : Andaikan g dan h dua garis yang sejajar. Apabila ada dua titik A dan B
maka AA" = BB" dengan A" =Mg Mh (A) dan B" =Mh Mg (B).
Bukti : Kita pilih sebuah system koordinat dengan g sebagai sumbu –y dan sebuah garis tegak lurus pada g sebagai sumbu-x




Andaikan A =(a1,a2 ) dan B =(b1,b2 ). Jika N tengah-tengah ruas garis A" B maka harus dibuktikan SN( A) =B" . Andaikan persamaan h adalah x =k (k≠ 0), apabila P =( x, y ) dan P'=Mh( P) maka PP' memotong h di sebuah titik Q=( k , y ) dengan Q sebagai titik tengah PP' , jadi P'=Mh( P)=(2k x, y ) sedangkan Mg( P ) ( x, y ) .
Jadi, MhMg (P) = M h [(x, y )]=( 2k +x, y )
Jadi pula A"=MhMg(A)=( 2x + a1,a2 ) dan B"= MhMg ( B) =(2x + b1,b2 )
Oleh karena N titik tengah A" B , maka


B.   Definisi
Suatu padanan G dinamakan suatu geseran apabila ada ruas garis berarah AB
Sehingga setiap titik P pada bidang menjadi P' dengan G(P) = P' dan PP' = AB.




C.    Teorema
2.     Apabila AB =CD maka GAB =GCD
Bukti :
Jika x sebarang, maka harus dibuktikan GAB (X) =GCD (X) .
Andaikan GAB(X)= X1 dan GCD(X)=X2
Jadi XX1 = AB dan XX2 = CD
Karena AB = CD maka XX1 = XX2 ini berarti bahwa X1=X2 sehingga
GAB=GCD.

3.    Andaikan g dan h dua garis yang sejajar dan CD sebuah garis berarah tegak lurus pada g denga Cg dan Dh. Apabila AB = 2CD maka GAB=Mg Mh .
Bukti :
Andaikan P sebuah titik sebarang. Jika P'=GAB(P) dan P"=MhMg(P),maka harus dibuktikan bahwa P'= P".

Menurut ketentuan geseran, PP' = AB . Oleh karena AB = 2CD, maka PP' = 2CD .Berhubung C"= MhMg (C),Cg, maka C" =Mh(C).
Jadi D adalah titik tengah CC" sehingga CC" 2CD . Oleh karena
CC" =PP"(teorema 1) , maka PP" =2CD=PP'
Ini berarti bahwa P'=P". jadi GAB(P) =MhMg(P).
Karena P sebarang, maka GAB =MhMg .

4.    Jika G AB sebuah geseran maka (G AB ) −G BA .

Bukti :
Oleh karena himpunan isometri-isometri merupaka grup bagian dari grup
transformasi, maka setiap geseran memiliki balikan (G AB ) 1 (gambar 10.3). Dari uraian diatas diperoleh :
                      GAB =MhMg =Mn Mh

Sedangkan  GBA=Mh Mn =Mg Mh
Sehingga (GAB )1 =( Mn Mh )1 =Mh Mn =Mh Mn =GBA
Jadi (GAB )−1=GBA

10.2. Hasil Kali Geseran

5.    Jika GAB sebuah geseran sedangkan C dan D adalah dua titik sehingga AB =2CD maka GAB =SDSC.
Bukti:
Andaikan g = CD, kg di c, mg di D (gambar 10.4)


Maka CD ruas garis berarah dari k ke m. Oleh karena AB = 2CD
Maka GAB=MmMk sedangkan SD=Mm Mg dan SC =Mg Mk .
Jadi :
             SDSC =( Mm Mg )( Mg Mk ) =Mm ( Mg Mg ) Mk
Atau SDSC= Mm IMk = Mm Mk
Dengan demikian maka GAB= SDSC

6.    Komposit suatu geseran dan suatu setengah putaran adalah suatu setengah putaran.
Bukti :
Andaikan GAB suatu geseran dan C sebuah titik sebarang.
Andaikan E titik (yang tunggal) sehingga CE =AB . Andaikan D titik tengah CE maka CE=2CD ;menurut teorema 10.5
GAB= SDSC
Jadi GABSC =( SDSC) SC = SD I= SD maka GABSC =SD

7.    Hasil kali dua translasi adalah sebuah translasi.
Bukti :
Catatan : Apabila CD=BA maka GAB GCD =GAB GBA=I . Di sini I adalah transformasi identitas. Jadi : Kalau CD= BA maka kalau I dianggap sebagai translasi, teorema di atas tetap berlaku.

8.    Jika GOA sebuah translasi yang ditentukan oleh titik-titik 0(0,0) dan
A(a,b) dan T transformasi yang didefinisikan untuk semua titik P(x,y) sebagai T ( P ) =(x+a, y+b) maka T=GOA .
Bukti :
Untuk P=( x, y ), T ( P )=( x+a, y+b) . Andaikan P'=GOA(P) maka PP'=OA
sehingga P’=( x+a 0, y+b 0) =( x+a, y+b) . Jadi T (P) =GOA (P), PV .
Ini berarti GOA =T .
Untuk membuktikan dengan koordinat-koordinat teorema 10.7 perhatikan dua translasi GEF dan GKH . Andaikan A=( a, b) dan B=(c, d ) dua titik sehingga OA=EF dan OB =KH maka apabila P ( x, y ) titik sebarang, diperoleh GEF (P) = GOA(P) =( x +a, y+b),
dan GKH(P)=GOB(P)=( x+c, y+d ) maka
          GKH GEF(P) =GOB GOA(P)=GOB [( x+a, y+b)]
                          =(( x+a )+c, ( y+b)+d )
  =( x+( a+c ), y+(b+d ))
Ini berarti bahwa GKH GEF adalah translasi yang membawa titik O(0,0) ke titik ( a+c, b+d ).



Tidak ada komentar:

Posting Komentar